Saturday , July 15 2023
Home / Tag Archives: program pemerintah

Tag Archives: program pemerintah

Rumah DP 0 Rupiah, Bagaimanakah Kelanjutan Program Ini Sekarang?

Rumah DP 0 Rupiah

Melambungnya harga rumah belakangan ini membuat banyak masyarakat gelisah. Bagi yang mempunyai impian untuk memiliki properti tempat tinggal seperti apartemen atau rumah mungkin harus berusaha lebih keras untuk mendapatkan dana awal untuk membayar biaya down payment, booking fee, cicilan awal dan biaya-biaya lainnya. Tetapi apakah Anda pernah mendengar program rumah DP 0 rupiah yang sedang dilaksanakan oleh Anies Baswedan untuk …

Read More »

Pemerintah Turunkan Target Sejuta Rumah Tahun Ini

Pemerintah baru saja menurunkan target Program Nasional Pembangunan Sejuta Rumah yang tadinya 345.000 unit menjadi 279.000 unit. Direktur Jenderal Pembiayaan Perumahan, Lana Winayanti, mengatakan bahwa angka tersebut ditetapkan setelah melakukan pemetaan di provinsi-provinsi. Kementerian melihat kesanggupan pengembang dalam memasok rumah dimana pengembang mengaku bahwa mereka sering menemukan kesulitan dalam membangun rumah karena izin yang rumit. Selain itu, kebutuhan pasar di …

Read More »

Pemerintah Akan Mulai Membangun Rusunami Berbasis TOD Bulan Ini

Bulan ini, pemerintah akan mulai membangun Rusunami berbasis Transit Oriented Development (TOD) di dua lokasi, yaitu di Stasiun Tanjung Barat dan Stasiun Pondok Cina. Pembangunan akan dilakukan oleh Perusahaan Umum Pembangunan Perumahan Nasional (Perum Perumnas). Baca juga: Perumnas Bangun Rusunami Transit Oriented Development di Stasiun Rusunami ini akan dibagi menjadi dua jenis: subsidi dan non-subsidi. Untuk rusunami bersubsidi tipe studio akan …

Read More »

Pemerintah Bangun 6.000 Unit Rusunami Untuk Buruh

Pemerintah akan segera membangun 6.000 unit rumah susun sederhana milik (Rusunami) khusus untuk buruh. Rusunami ini berada di Serpong, Tangerag Selatan dan merupakan bagian dari program sejuta rumah milik Presiden Jokowi untuk masyarakat berpenghasilan rendah (MBR). Rusunami yang bernama Loftsvilles tersebut hanya bisa dimiliki oleh peserta BPJS Ketenagakerjaan, kecuali pada dua tower komersial nya. Terletak di lahan seluas 8,2 hektar, …

Read More »

Pemerintah Akan Membangun 10 Rusunawa di Jawa Barat

Melanjuti rencana pemerintah untuk membangun puluhan ribu unit rusunawa di seluruh Indonesia, Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (Kemenpupera) akan membangun 10 tower rumah susun (rusun) di Jawa Barat mulai tahun ini. Rusun tersebut akan berupa hunian layak dengan model rusun sewa untuk memnuhi kebutuhan hunian di wilayah Jawa Barat. Ke-10 rusunawa yang akan dibangun di Jawa Barat yaitu: Rusun …

Read More »