Tuesday , June 23 2020
Home / Tag Archives: investasi

Tag Archives: investasi

Bagaimana Melakukan Investasi Real Estate dengan Tepat?

Investasi Real Estate

Mulailah rencana investasi di bidang real estate Anda dari saran-saran kami berikut ini!   #1 Identifikasi Tahap Keuangan Anda Investasi real estate hanyalah sarana untuk meningkatkan keuangan Anda. Bila Anda merasa tahap ini tidak penting, Anda bisa langsung skip ke langkah selanjutnya. Tetapi jika Anda ingin tahu lebih lanjut, tahap ini mengharuskan Anda memikirkan gambaran keuangan Anda secara keseluruhan. Ada beberapa strategi …

Read More »

Keuntungan Memiliki Sertifikat Hak Milik

sertifikat hak milik

Keuntungan Memiliki Sertifikat Hak Milik – Investasi tanah merupakan salah satu pilihan utama karena nilainya yang selalu naik. Sebidang tanah bisa membuahkan banyak keuntungan walaupun tidak digunakan untuk apa-apa. Karena itulah memiliki SHM banyak keuntungan. Apa saja keuntungan itu? Simak penjelasannya di bawah ini. Menurut peraturan undang-undang pertanahan, yaitu Undang Undang Pokok Agraria (UUPA), ada berbagai jenis status hak atas …

Read More »

Membahas Wacana Penerapan Pajak Progresif Apartemen Tak Dihuni

Menteri Agraria dan Tata Ruang sekaligus Kepala Badan Pertahanan Nasional (ATR/BPN), Sofyan Djalil, mengeluarkan wacana mengenai penerapan pajak progresif bagi apartemen kosong. Tapi, pemerintah masih mempertimbangkan penerapan pajak progresif untuk apartemen tidak dihuni, termasuk yang tidak dijual, karena pemerintah menilai sektor properti saat ini sedang menurun. Ketua Housing Urban Development (HUD) Institute, Zulfi Syarif Koto, mengatakan bahwa wacana tersebut muncul karena …

Read More »

Kesalahan Yang Harus Dihindari Investor Properti

Properti masih menjadi salah satu instrumen investasi yang dipilih oleh masyarakat Indonesia. Dibanding emas yang harganya bisa naik turun, dalam kondisi seburuk apapun, properti tidak pernah dihargai jauh di bawah harga pasaran. Jika dilakukan dengan benar, investasi properti bisa mendatangkan keuntungan menggiurkan. Karena itu, ketahuilah hal-hal yang harus dihindari oleh investor properti agar tidak merugi Malas mencari informasi Sebelum membeli …

Read More »

Alasan Saat Ini Waktu Tepat Membeli Properti

Sekarang waktu tepat untuk membeli properti Menurut Senior Associate Director Office Services Colliers International Indonesia, Ricky Tarore, saat ini adalah saat yang tepat untuk membeli properti. Sekarang ini adalah masa dimana kondisi parsar menempatkan pembeli pada posisi tawar yang lebih tinggi. Pembeli bisa melakukan negosiasi harga serendah mungkin karena saat ini pasokan properti, terutama untuk ruang kantor dan apartemen mengalami kelebihan …

Read More »

Investor Luar Mengincar Properti Indonesia

Banyak Investor luar, khususnya investor china tertarik dengan properti yang ada di Singapura, Amerika, Australia dan juga Indonesia. Negara-negara ini adalah negara favorit untuk investasi para investor China karena penduduk China tidak bisa bebas membeli properti di negaranya sendiri. Banyak alasan mengapa trend ini terjadi mulai dari alasan gaya hidup hingga pendidikan yang lebih baik di luar negeri. Uniknya, peraturan pemerintah …

Read More »

Apa Apartemen Bisa Dijaminkan Ke Bank?

Ketika hendak meminjam uang ke bank. beberapa masyarakat kota masih banyak yang menanyakan tentang apartemen dijaminkan ke bank. Minimnya pengetahuan terkait jenis jaminan ke bank, membuat para calon nasabah yang tinggalnya di apartemen menjadi ragu untuk menjaminkan propertinya ke pihak bank Biasanya segala jenis jaminan properti tentunya akan diterima oleh pihak bank. Untuk mengetahui lebih jelasnya lagi terkait apartemen yang …

Read More »

Ini Daftar Apartemen di Tangerang Selatan yang Jaraknya Selangkah Ke Kampus

Sekarang ini, banyak orang yang mulai berpikir untuk berinvestasi untuk masa depan. Properti adalah salah satu yang paling dilirik, karena mendatangkan ROI yang cukup tinggi. Banyak orang yang membeli apartemen untuk kemudian disewakan atau dijual lagi. Karena itulah banyak situs yang menyediakan jasa listing jual, beli, atau sewa apartemen di Indonesia. Inilah daftar apartemen di Tangerang yang memiliki jarak selangkah dari …

Read More »

Inilah 4 Pertanyaan Bank Saat Wawancara Pengajuan KPA

Pengajuan KPA

Setelah menyiapkan diri dengan baik dan mengikuti Tips Sukses Wawancara Pengajuan KPA Dengan Pihak Bank, maka ada baiknya Anda mengetahui apa saja pertanyaan-pertanyaan yang akan diberikan oleh bank mengenai pengajuan KPA Anda. Pertanyaan ini bertujuan untuk mengetahui kemampuan pemohon agar bisa diantisipasi jika ada yang terlihat tidak mampu membayar cicilan. Beberapa pertanyaan tersebut biasanya antara lain: Jenis Pekerjaan Bila Anda adalah seorang …

Read More »

Inilah Area Hunian Favorit Menurut Housing Estate

Situs properti online, Housing Estate, melakukan survei kepada 2,2 juta pencari properti di Indonesia mengenai hunian favorit mereka. Hasilnya adalah sebagai berikut: Dari 2,2 juta pencari properti, Jakarta Selatan paling banyak dipilih, alasannya adalah karena area tersebut menawarkan komposisi ideal antara tempat tinggal, kantor, dan area komersial yang masih terus berkembang. Jakarta Selatan juga memiliki captive market, lingkungan yang relatif hijau, banyak fasilitas …

Read More »