Saturday , July 15 2023
Home / Tag Archives: apartemen hijau

Tag Archives: apartemen hijau

Menara Gran Mediterraneo, Gedung Mixed-Use di Tel Aviv Dibalut Dengan Pepohonan

Gedung pencakar langit di Tel Aviv, Israel ini memiliki desain yang unik, dimana gedung ini terlihat seperti oasis penuh dengan pohon-pohonan. Gedung ini juga mengkombinasi gaya modern dengan gaya hidup berkelanjutan dengan banyaknya aksen alam di dalamnya. Dipenuhi dengan tanaman-tanaman Mediterania dan Laut Mati, gedung residensial mixed-use bernama Gran Mediterraneo Tower ini juga memiliki fitur-fitur mewah seperti parkiran mobil yang …

Read More »

Seluruh Bangunan di Indonesia Wajib Gunakan Konsep Hijau

Beberapa tahun belakangan ini, konsep gedung hijau (green building) sudah menjadi salah satu persyaratan pembangunan sebuah gedung di seluruh kota-kota besar di dunia. Walaupun Jakarta sudah memiliki Peraturan Gubernur tentang pembangunan gedung harus mengadopsi konsep hijau, nyatanya baru sedikit gedung-gedung di Indonesia yang mengikutinya. Ahok menyatakan bahwa Pergub ini akan diterapkan secara bertahan di seluruh gedung yang ada di Ibukota Jakarta. …

Read More »

Inspirasi Taman Vertikal di Apartemen

Tinggal di apartemen bukan berarti Anda tidak bisa memiliki taman. Anda bisa mengaplikasikan sistem taman vertikal di apartemen dengan luas yang tidak terlalu besar. Berikut ini adalah beberapa contoh desain taman vertikal yang bisa Anda jadikan inspirasi untuk proyek Anda selanjutnya. Ikuti tips seputar mendekorasi apartemen lainnya di Blog Rukamen

Read More »