Tuesday , July 18 2023
Home / Tag Archives: tips mencicil apartemen

Tag Archives: tips mencicil apartemen

Tiga Ciri Penting Ketika Mencari Bank KPR Yang Tepat Untuk Anda

KPR (Kredit Pemilikan Rumah) adalah salah satu fasilitas yang paling banyak digunakan masyarakan dalam membeli hunian. Ini merupakan cara termudah bagi mereka yang ingin mencicil rumah dengan bunga yang tidak terlalu tinggi. Jika Anda memutuskan ingin membeli hunian dengan menggunakan fasilitas KPR, sangatlah penting untuk memilih bank yang tepat. Bank ini nantinya akan menjadi mitra Anda hingga cicilan selesai. Ini …

Read More »

Keuntungan Mencicil Langsung ke Pengembang

Apakah Anda berniat untuk membeli properti baru dengan cara mencicil langsung ke pengambang tanpa perantaraan bank? Apa saja keuntungannya dan bagaimana agar tetap aman dalam mencicilnya? Berikut ini penjelasannya. Keuntungan Mencicil Langsung ke Pengembang Tidak memerlukan DP Karena mencicil langsung ke pengembang, Anda hanya perlu membayar booking fee sebagai tanda keseriusan Anda dalam membeli unit tersebut Tidak ada bunga Tanpa perantaraan bank, …

Read More »