Wednesday , July 19 2023
Home / Fely Tan (page 65)

Fely Tan

i paint with words

KPA Adalah Salah Satu Pilihan Utama Masyarakat Indonesia

Seiring dengan meningkatnya kebutuhan hunian di kota-kota besar di Jakarta juga menjadi faktor pendorong peningkatan penjualan properti sektor residensial setiap tahunnya. Peningkatan ini juga dibantu dengan layanan perbankan melalui Kredit Pemilikan Apartemen (KPA) dan Kredit Pemilikan Rumah (KPR). Baca juga: 5 Tips Jitu Ajukan Kredit Pemilikan Apartemen (KPA) Peningkatan pertumbuhan penyaluran KPR dan KPA pada triwulan ke-2 tahun 2016 adalah sebesar …

Read More »

Apakah Karpet Aman Untuk Anak Kecil?

Karpet adalah suatu pilihan alas lantai yang halus, karena itu banyak orang memasang karpet di kamar anak-anak dan bayi. Tapi, tahukah Anda bahwa karpet juga merupakan magnet bagi debu, kotoran, dan binatang-binatang kecil? Apakah ini artinya karpet aman untuk anak-anak atau tidak? Apakah karpet aman untuk anak-anak? Pertanyaan ini tidak semudah itu untuk dijawab. Karpet di kamar tidur anak memiliki …

Read More »

Apa Itu Apartemen Studio?

Rukamen selama ini telah berusaha untuk mencari tahu dekorasi apartemen studio yang bisa membuat tinggal di apartemen dengan luas terbatas lebih nyaman. Tapi, apa sebenarnya apartemen studio itu? Bagaimana mendesain apartemen studio yang tepat? Hal pada dasar apartemen studio Apartemen studio adalah unit apartemen yang terdiri dari satu ruangan terbuka tanpa tembok pemisah, dan sebuah kamar mandi. Ini artinya dalam …

Read More »

Tips Mengaplikasikan Interior Kafe ke Apartemen

Seperti yang Anda ketahui, saat ini semakin banyak dibuka kafe di kota-kota besar di Indonesia. Ya, kafe mungil dengan pilihan kopi-kopi menarik sekarang ini sudah menjadi gaya hidup anak muda di Indonesia. Salah satu alasan yang membuat anak muda senang berkumpul di kafe selain untuk menikmati kopi adalah untuk menikmati suasana nyaman sambil berbincang dengan teman-teman, menyelesaikan tugas, atau bahkan …

Read More »

Fasilitas Umum Apartemen yang Memudahkan Penghuninya

Ada banyak kelebihan dan kemudahan yang didapat jika Anda tinggal di apartemen. Salah satu alasannya adalah karena banyak fasilitas umum yang tersedia di gedung apartemen dan bisa dinikmati oleh seluruh penghuninya. Dari sekian banyak fasilitas yang disediakan masing-masing apartemen, inilah beberapa fasilitas standard yang biasanya ada di apartemen: Sistem keamanan Gedung apartemen biasanya diawasi selama 24 jam penuh oleh petugas. …

Read More »

Sektor Properti Indonesia Tahun 2017 Lebih Menggeliat

Empat tahun belakangan ini, sektor properti memang mengalami perlambatan. Paling parah terjadi pada tahun 2014-2015. Tapi jangan kuatir, pengembang dan pengamat properti lainnya memprediksikan bahwa kondisi ini akan membaik pada tahun 2017. Tahun 2016 diprediksikan sektor properti akan mengalami kenaikan, namun Theresia Rustandi, Sekertaris PT Intiland Development mengatakan bahwa pertumbuhan harga properti masih di bawah 10% tahun ini. Direktur Marketing …

Read More »

Tangerang Selatan Akan Mengembangkan Waterfront City

Kepala Pusat Pengembangan Kawasan Perkotaan Badan Pengembangan Infrastruktur Wilayah (BPIW) Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR), Agusta Ersada, menyatakan bahwa pihak Kementrian PUPR mendukung pengembangan Waterfront City (Kota Tepi Laut) di Indonesia sebagai salah satu program mewujudkan Kota Cerdas Berkelanjutan. Salah satu daerah yang dianggap Kementrian PUPR berpotensi mengembangkan Kota Tepi Laut ini adalah Tangerang Selatan karena kota tersebut …

Read More »

Alasan Ahok Memilih Rusun Ketimbang Kampung Deret

Saat ini, Gubernur DKI Jakarta, Basuki T. Purnama (Ahok) lebih banyak membangun rusun ketimbang kampung deret seperti salah satu program revitalisasi kawasan kumuh oleh mantan Gubernur DKI Jakarta, Jokowi. Padahal, banyak warga yang terkena dampak revitalisasi ini tidak setuju dengan keputusannya. Kenapa Ahok lebih memilih rusun ketimbang kampung deret? Menurut Ahok, Ia sebenarnya ingin melanjutkan program tersebut, namun menemui banyak …

Read More »

Tren Baru: Apartemen Mengambang Yang Terbuat Dari Kontainer

Karena lahan yang semakin terbatas, sekarang ini semakin sulit mencari tempat tinggal yang terjangkau di tengah kota. Terlebih bagi mahasiswa perantau yang harus membayar uang sewa begitu mahal untuk tinggal dekat dengan kampus. Karena itulah, perusahaan arsitektur BIG mengembangkan proyek baru mereka bernama Urban Rigger, yaitu sebuah asrama terjangkau yang dibangun di tepi perairan kota. Bukan hanya terjangkau, tempat tinggal …

Read More »

Sektor Properti Indonesia Menarik Bagi Investor Asing

CEO Leads Property Indonesia, Hendra Hartono, mengatakan bahwa Indonesia memiliki banyak kelebihan dari sisi bisnis yang tidak ada di negara lain. Dengan jumlah penduduk yang besar dan potensi ekonominya, saat ini Indonesia memiliki daya tarik investasi yang tinggi. Ekonomi Indonesia adalah terbesar di kawasan Asia Tenggara pada sektor properti dengan potensi perkembangan yang luar biasa. Walaupun beberapa tahun ini sedikit …

Read More »